PT. INDOFOOD Sukses Makmur Tbk

HOME





PT. Indofood Sukses Makmur Tbk  merupakan produsen berbagai jenis makanan dan minuman yang bermarkas diJakartaIndonesia. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 14 Agustus 1990 oleh Sudono Salim dengan nama PT. Panganjaya Intikusuma yang pada tanggal 5 Februari 1994 menjadi Indofood Sukses Makmur. Perusahaan ini mengekspor bahan makanannya hingga AustraliaAsia, dan Eropa.

Dalam beberapa dekade ini Indofood telah bertransformasi menjadi sebuah perusahaan total food solutions dengan kegiatan operasional yang mencakup seluruh tahapan proses produksi makanan, mulai dari produksi dan pengolahan bahan baku hingga menjadi produk akhir yang tersedia di rak para pedagang eceran.


1. Keunggulan dari PT.Indofood hingga ia bisa berkembang pesat.
  • Memiliki tim yang terdiri dari orang-orang berdedikasi, terampil, dan termotivasi di segenap jajaran.
  • Perencanaan yang baik dan kerja sama yang erat dengan para pemasok, konsumen, dan distributor untuk menghantar produk-produk dari pabrik ke tempat-tempat penjualan.
  • PT.Indofood sukses makmur tbk sudah memiliki jaringan distribusi sendiri sehingga distribusi produknya hingga ke daerah-daerah dapat terlayani.
  • Produk-produk Indofood terus berkembang(inovasi-inovasi baru misalnya dalam mi instant terus dikembangkan berbagai macam rasa agar konsumen tidak mengalami kejenuhan.
  • Harga dari produknya juga cukup terjangkau.

2. Berbagai macam produk yang berada di bawah naungan PT.Indofood di antarany:
4. Peranan yang telah dilakukan dalam ekonomi Indonesia :

  • Mencatatkan saham grup produk konsumen bermerek(CPB) di bursa efek Indonesia tanggal 7 oktober 2010.
  • PT. Unilever turur berperan untuk memberikan kontribusi dalam pencapaian kualitas hidup yang lebih baik bagi masyarakat.
·          
Setiap tahunnya PT Indofood Sukses Makmur Tbk harus mengendalikan biaya promosi agar biaya promosi yang di keluarkan untuk promosi produk tidak mengeluarkan biaya yang terlalu banyak yang menjadi pemborosan perusahaan dan supaya tingkat penjualan tidak menurun.

·          PT Indofood Sukses Makmur Tbk harus melakukan pendistribusian yang sesuai dengan target pasar, produk yang yang dihasilkanpun harus memenuhi dengan minat konsumen. Jika distribusi tidak sesuai dengan target pasar maka barang yang diproduksi kurang mendapat minat dari konsumen.

·         Melihat produk dari perusahaan yang menjadi pesaing perusahaan dengan melakukan riset terhadap pasar. Menambah unggulan-unggulan terhadap produk yang akan dipasarkan, memperhatikan kualitas produk yang ingin dipasarkan, melihat kebutuhan dari konsumen dan perusahaan melakukan gebrakan yang menjadi daya tarik konsumen terhadap produk yang dipasarkan.

·         Jika dari biaya promosi, biaya distribusi, serta strategi-strategi yang menjadi modal perusahaan dapat berjalan baik dan sesuai dengan apa yang diinginkan, perusahaan tidak akan mengalami penurunan disetiap tahun.

·          promosi yang dilakukan paling banyak melalui media elektronik, tidak hanya lewat media elektronik tetapi banyak juga melalui media cetak, sponsorship,dll.

·          Kepemimpinan harga terjangkau namun tetap mengutamakan kualitas.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar